Saturday, July 27, 2013

waktu imsak puasa sebelum adzan subuh

Pertanyaan :

Kurnia Hatthairatanakool Rayana
Assalamualaikum wr wb, MAaaf numpang nanya ketika berpuasa kita menahan makan minum mulai dr kapan, apa waktu imsak atau ketika adzan shubuh....
mohon pencerahannya... trmakasih


JAWABAN

> Pustaka Ilmu Fiqih

Imsak waktunya adalah 10 menit sebelum adzab subuh...kita puasa mulai dari adzan subuh sampai adzan magrib.

"Dari sahabat Zaid bin Tsabit ia berkata : Kami makan sahur bersama Rosulullah Saw.Kemudian kami berdiri untuk menunaikan shalat (shubuh),Kami
(Zaid bin Tsabit) bertanya : Berapakah ukuran waktu IMSAK di antara keduanya (antara makan sahur dan waktu shubuh)?

Rosulullah Saw menjawab :"Waktu IMSAK adalah kira-kira cukup utk membaca 50 ayat al Quran"
[ HR.Bukhori Muslim ]

50 ayat al-qur'an = 10 - 15 menit waktu Indonesia


Link Diskusi :
https://www.facebook.com/groups/220375048043191/permalink/494933933920633/

Baca Juga
- Diskusi Ilmu Fiqih lainnya

No comments: